Kegiatan Qurban Sahil 1438

Tahun ini dilaksanakan pemotongan hewan qurban/ udhiyah sebanyak 5 ekor sapi dan 8 ekor domba yang sebagian besarnya berasal dari orangtua murid SDI Sahabat Ilmu Karawang.